Pages

Tuesday, November 9, 2021

The Bundle of Sticks (Seikat Tongkat)

 


There was a Father who had three sons, they were forever quarreling among themselves.

Ada seorang Ayah yang memiliki tiga Putra, mereka senantiasa bertengkar di antara mereka sendiri.

No words he could say did the least good, so he cast about in his mind for some very striking example that should make them see that discord would lead them to misfortune.

Kata-katanya tak sedikitpun memperbaiki keadaan, lantas dia pun memikirkan contoh yang sangat menarik yang seharusnya membuat mereka sadar bahwa perselisihan akan membawa mereka pada kemalangan.

One day when the quarreling had been much more violent than usual and each of the Sons was moping in a surly manner, he asked one of them to bring him a bundle of sticks.

Suatu hari ketika pertengkaran itu jauh lebih sengit dari biasanya dan masing-masing Putra murung dengan sikap masam, dia meminta salah satu dari mereka untuk membawakannya seikat tongkat.

Then handing the bundle to each of his Sons in turn he told them to try to break it.

Kemudian menyerahkan ikatan itu kepada masing-masing Putranya secara bergantian, dia menyuruh mereka untuk mencoba mematahkannya.

But although each one tried his best, none was able to do so.

Tetapi meskipun masing-masing mencoba yang terbaik, tidak ada yang mampu melakukannya.

The Father then untied the bundle and gave the sticks to his Sons to break one by one. This time they did very easily.

Sang Ayah kemudian melepaskan ikatan itu dan memberikan tongkat itu kepada Putranya untuk dipatahkan satu per satu. Kali ini mereka lakukan dengan sangat mudah.

“My Sons,” said the Father, “do you not see how certain it is that if you agree with each other and help each other, it will be impossible for your enemies to injure you?

“Anak-anakku,” kata sang Ayah, “apakah kamu tidak melihat betapa pasti jika kamu setuju satu sama lain dan saling membantu, tidak mungkin untuk musuhmu melukaimu?

But if you are divided among yourselves, you will be no stronger than a single stick in that bundle.
It’s easy to break”

Tetapi jika kalian terpisah di antara kalian sendiri, kalian tidak akan lebih kuat dari satu tongkat dalam ikatan itu. Mudah rapuh”

Lesson of the Story

Pelajaran dari ceritanya

In unity is strength.

Dalam persatuan ada kekuatan

New vocabulary

  1. Quarrel  : Bertengkar / Berselisih
  2. Discord: Perselisihan
  3. Misfortune : kemalangan
  4. Violent : sengit
  5. none : tak seorang pun / tak satu pun
  6. Enemies (enemy) : musuh
  7. Injure  : Melukai

Powerpoint :download di sini (Click here to download) 


Ms. Word : Download di sini (Click here to download) 


Youtube :


No comments:

Post a Comment