The Mischievous Dog
Anjing yang Nakal
There was once a Dog who was so ill-natured and mischievous that his Master had to fasten a heavy wooden clog about his neck to keep him from annoying visitors and neighbors.
The Mischievous Dog
Anjing yang Nakal
There was once a Dog who was so ill-natured and mischievous that his Master had to fasten a heavy wooden clog about his neck to keep him from annoying visitors and neighbors.
The Gnat and The Bull
A Gnat flew over the meadow with much buzzing for a so small creature and settled on the tip of one of the horns of a Bull.
Seekor Ngengat terbang di atas padang rumput dengan dengungan nyaring untuk makhluk sekecil itu dan hinggap di ujung salah satu tanduk Banteng.
A Lion lay asleep in the forest, his great head resting on his paws. A timid little Mouse came upon him unexpectedly, and in her fright and haste to get away, ran across the Lion's nose.
Seekor Singa berbaring tertidur di hutan, kepalanya yang besar bertumpu pada cakarnya. Tikus kecil yang penakut tiba-tiba datang kepadanya, dan dalam ketakutan dan tergesa-gesa untuk melarikan diri, berlari melintasi hidung Sang Singa.
A Farmer was driving his wagon along a miry country road after a heavy rain.
Seorang Petani sedang mengendarai wagon (gerobak yg ditarik kuda) di sepanjang jalan pedesaan yang berlumpur setelah hujan lebat.
The horses could hardly drag the load through the deep mud, and at last came to a standstill when one of the wheels sank to the hub in a rut.
The Young Crab & His Mother
Kepiting muda dan Ibunya
“Why in the world do you walk sideways like that?” said a Mother Crab to her son.
Kenapa kamu berjalan menyamping seperti itu? ”Kata Ibu Kepiting kepada putranya.
“You should always walk straight forward with your toes turned out.”
“Kamu harus selalu berjalan lurus ke depan dengan jari-jari kaki terbuka.”
“Show me how to walk, mother dear,” answered the little Crab obediently, “I want to learn.”
“Tunjukkan padaku bagaimana caranya berjalan, ibu sayang,” jawab Kepiting kecil dengan patuh, “Aku ingin belajar.”
So the mother Crab tried and tried to walk straight forward. But she could walk sideways only, like her son.
Maka ibu kepiting mencoba dan mencoba berjalan lurus ke depan. Tapi dia hanya bisa berjalan ke samping, seperti putranya.
And when she wanted to turn her toes out she tripped and fell on her nose.
Dan ketika dia ingin membalikkan jari kakinya dia tersandung dan jatuh di hidungnya.
Lesson of the Story
Pelajaran dari kisahnya
Do not tell others how to act unless you can set a good example.
Jangan memberi tahu orang lain bagaimana harus bertindak kecuali kamu dapat memberikan contoh yang baik.
New vocabulary (Kosa kata baru)
File Presentasi power point cerpen dalam bahasa inggris dan indonesia
Ms. Word : Download di sini (Click here)
Powerpoint : Download di sini (Click here)